Selasa, 03 Desember 2013

Menghafal MORSE dengan lagu


         Assalamualaikum wr wb.
Untuk postingan kali ini ayu akan membahas tentang sandi morse. Di extrakulikuler yang Ayu ikuti yakni pramuka, kami diajari bagaimana cara mengirimkan kode-kode, salah satunya MORSE. Yang membuat seorang @AyuAyusafa tiba-tiba teropsesi dengan morse yakni setelah ayu menonton film “Vertical Limit”. Di bawah bimbingan kak @gnksx  (kakak pelatih kami) kami diberi cara mudah menghafal morse. Yaaa lebih kurang seperti inilah


A=Ano

B=Bonaparte

C=Coba-coba

D=Dominant

E=Es

F=Faterjonan

G=Golongan

H=Himalaya

I=Islam

J=Jagoloro

K=Komando

L=Lemonade

M=Motor

N=Notes

O=Otomo

P=Pertolongan

Q=Qomokaro

R=Rasohe

S=Sahara

T=Tong

U=Unesco

V=Versi Karo

W=Winoto

X=Xoxendero

Y=Yoshimoto

Z=Zoroaster




 Keterangan :
Caranya dengan melagukan kata-kata itu menggunakan nada yang mirip mirip lagu  “bila kau suka hati tepuk tangan...” gituu
1.      Huruf vokal A,I,U,dan E itu berarti titik
Sebagai contoh huruf I = islam (kata “islam” terdiri dari huruf vokal i dan a)
Berarti I = .. (titik titik)
2.      Huruf vokal O berarti titik
Sebagai contoh huruf M = Motor (kata “motor” terdiri dari huruf vokal o dan o)
Berarti M = -- (strep strep)
Jadi Sandi MORSE demikian :


A= .-

B= -...

C= -.-.

D= -..

E= .

F= ..-.

G= --.

H= ....

I= ..

J= .---

K= -.-

L= .-..

M= --

N= -.

O= ---

P= .--.

Q= --.-

R= .-.

S= ...

T= -

U= ..-

V= ...-

W= .--

X= -..-

Y= -.--

Z= --..



 Begitulah sepatah cara yang dapat ayu bagi kepada pembaca :) semoga bermanfaat.  Amin :D



8 komentar: